Pertama kita harus tau dulu URL atau Link Foto yang akan dipakai. Kalau teman-teman sudah punya penyimpanan foto sendiri seperti Picasa, Photobucket, Flickir dll, berarti teman-teman bisa lansung mendapatkan URL fotonya. Tapi buat teman-teman yang belum punya sebaiknya baca dulu cara mudah menyimpan foto/gambar di Blog dan mengambil Linknya…
Kemudian Copas kode dibawah ganti tulisan berwarna merah dengan link anda :
<a href="masukan link yang ingin dituju"><img src="masukkan link gambar" /></a>
contoh :
<a href="http://husainahmad1987.blogspot.com/"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgZyam_OF3SWO0lWJgY6NhaBBqGMpL5Wo15SM-Km9qPUtYmSIhXjtDkkOk0lSXsqWBVm8_vcq45cWq6NYyY1F_GEF3zt-_jjEj8nZ3729FYVsC1r3MC1MHzYM6SGubAnRpi4wnBc9jwdm8/s320/IMG00272-20120107-0706.jpg" /></a>
Maka hasilnya seperti ini :
Selamat Mencoba...^_^...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar